Kunjungan UNABA ke RSUD Soekarno Babel dalam rangka pembahasan kerjasama sekaligus memperkenalkan dan mengajak civitas rumah sakit khususnya pegawai untuk melanjutkan studi ke UNABA.